Jumat, 07 Agustus 2015

CARA MEMASANG WIDGET CCTV DI BLOG








Cara Memasang Widget CCTV di Blog ~ Mungkin anda semua sudah pernah mendengar dengan yang katanya CCTV, CCTV adalah kamera pengintai yang biasanya selalu berada di Mal-Mal atau pun tempat-tempat yang jarang di lalui orang. Namun berbeda dengan CCTV yang akan saya share kali ini, CCTV ini hanyalah sebuah widget yang biisa anda pasang pada blog saudara untuk mempercantik dan memperindah tampilan blog saudara.

Jika blog  anda berisikan tema-tema tentang Aplikasi, Software, Android, atau tema-tema yang berbau teknologi. Anda bisa mencoba memasang widget CCTV ini pada blog saudara. Karena widget ini dapat mengambarkan isi tema dari blog saudara. Tetapi walaupun blog saudara tidak memiliki label artikel yang berbau teknologi, tidak ada salahnya jika anda mencoba memasang wdiget CCTV ini pada blog saudara.

Bagaimana Memasang Widget CCTV Di Blog 

Sebenarnya cara membuat widget CCTV ini bisa dilakukan dengan 2 cara. Jadi jika anda ingin memasang widget ini silahkan pilih salah satu cara yang menurut anda mudah.

 1. Cara Pertama: 

 

  •     Login dengan akun blog saudara
  •     Masuk ke menu TEMPLATE
  •     Klik EDIT HTML
  •     Cari kode </head>
  •     Arahkan pointer pada kolom edit html, kemudian tekan Ctrl + F untuk mempermudah pencari kode
  •     Simpan script di bawah ini tepat di ATAS kode </head>

<script language="JavaScript" src="http://mufid-cheater.xtgem.com/CCTV.txt" type="text/javascript"> </script> <script language="JavaScript"
    type="text/javascript"> cot("https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh6MPvKctW5iRXn_Jk_B-MN89AlXBNMbZGXh7q3WR5SJ08MBWmwJq1v8PSSVc-EaphCGuQB6ulzulqHhfwNuGw9hkAmE1CHJMYTod_1ltr41UyWBR1Gw5xFaarwAF6wLtsIosOLdpTm6hw/s1600/cctv.gif")</script>



  • Klik simpan template untuk melihat hasilnya
  2. Cara Kedua:


  •     Masih dalam keadaan login dengan akun blog
  •     Masuk ke menu TATA LETAK
  •     Klik tambah Gadget -->> pilih Html/Javascript
  •     Copy paste salah satu kode di bawah ini pada kolom html/javascript






<script language="JavaScript" 
src="https://sites.google.com/site/rhwblogspotcom/javasript/kamera_pengintai.txt?attredirects=0&d=1"type="text/javascript"></script><script language="JavaScript" 
type="text/javascript">cot("https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjaXeKzF_Q_oiafLEe5OTwIYV0aWHxvHvflpkuYV4X5Y8LYPhWj5Z3HCcyZnom7xeZb0ZeqqQvv7tLFn7omURQez9AoLODuIY92D04rCDqXBGAo8y2yXCOVuUL8dGDSArVdKaGnqPW_arc/s1600/kamera-pengintai-cctv-1-boytriks.gif") </script>




<script language="JavaScript" src="https://sites.google.com/site/rhwblogspotcom/javasript/kamera_pengintai.txt?attredirects=0&d=1" type="text/javascript"></script> <script language="JavaScript" type="text/javascript"> cot("https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjcxKigMmG5D3hBB13DFI0XL-sO_79C1kFjs-i-_BlhJRJEIsYJANfZsNxX5i1rKmlCKGEu37URGQGkkzpG7T7VlyvSByjXrHexJwxGwPHwGcWiisgR9bLWGiIaxdwlpc9rgq3metPWrnQ/s1600/kamera-pengintai-cctv-2-boytriks.gif") </script>

Keterangan Kode di Atas :
Anda bisa mengganti kode cetak tebal yang berwarna merah dengan URL gambar yang lain. Jadi tidak hanya gambar Camera CCTV saja.

semoga bermanfaat.......

Cara menghias Blog

Cara Mempercantik dan Menghias BLOG

Blog kita akan terasa lebih cantik apabila di isi dengan berbagai hiasan seperti jam, buku tamu, yahoo emotion, tukaran link, beberapa logo, dan juga lain2 sebagainya. sebetulnya hiasan ini bisa kita dapatkan dengan cara mudah karena hiasan ini sebetulnya free, jadi apabila anda melihat blog yang ada hiasan seperti jam atau lain2 anda tinggal menklik saja hiasan itu maka kita akan dibawa ke web penyedia hiasan itu. tapi sebelum kita mengambil hiasan itu sudah pasti terlebih dahulu kita harus melakukan registrasi.
Untuk masalah hiasan saya akan memberikan beberapa contoh saja. karena saya yakin yang lainnya anda pasti akan bisa setelah mempelajari dikit demi sedikit tentang kode HTML yang ada dari hiasan itu.





Memberikan Hiasan Jam pada Blog kita. caranya adalah :

  • Jika sudah berada pada situs tersebut, pilih menu Gallery pada sebelah kiri homepage clocklink (atau klik world clock untuk hiasan jam dengan tampilan peta dunia).
  • Pada menu Gallery silahkan anda melihat-lihat dulu model dari jam yang tersedia, yaitu mulai dari Analog, Animal, Animation, dll
  • Jika di rasa sudah menemukan model jam yang anda sukai, klik tulisan View HTML tag yang berada di bawah jam yang anda sukai tadi
  • Klik tombol yang bertuliskan Accept
  • Pilih waktu yang sesuai dengan tempat anda di samping tulisan TimeZone. Contoh : untuk indonesia bagian barat pilih GMT +7:00
  • Set ukuran jam yang anda sukai di samping tulisan size
  • Copy kode HTML yang di berikan pada notepad
  • Paste kode HTML yang di copy tadi pada tempat yang anda inginkan
  • Selesai.

selamat mencoba.......
Semoga bermanfaat......

Cara Mudah Merubah Tampilan Cursor Mouse di Blog



Mouse pointer atau penunjuk mouse adalah tanda yang menyatakan posisi mouse pada layar. Umumnya berbentuk tanda panah akan tetapi bisa diubah sesuai keinginan. Untuk itu pada postingan kali ini saya akan membagikan cara mudah merubah pointer atau cursor mouse pada Blog anda. Cursor mouse merupakan salah satu bagian penting pada Blog, karena merupakan bagian yang paling sering mendapat perhatian dari pengunjung. Dengan merubah kursornya dengan tampilan yang lebih unik tentunya Blog anda akan terlihat lebih menarik. Jika anda tertarik untuk mengganti kursor pada Blog anda, silakan ikuti tutorialnya dibawah,

Langkah-langkah:
- Kunjungi situs www.cursors-4u.com.

- Disana anda akan disugukan banyak contoh dari kursornya.
- Anda dapat memilih berdasarkan kategori yang ada. 









  • Silakan anda pilih salah satu gambar yang anda ingin gunakan pada Blog anda.


  • Jika anda telah menentukan kursor mana yang akan anda gunakan, klik gambar tersebut untuk mendapatkan kode dari kursornya.
  • Sekarang copy kode yang diberikan untuk kursor yang telah anda pilih. (Option #1 - Universal CSS/HTML Code).

 

  • Nah anda sekarang telah mendapatkan kodenya.
  • Untuk memasangnya di Blog anda, Pilih Tata Letak >> Tambahkan Gadget >> HTML/Javascript.
  • Isikan konten dengan kode yang sebelumnya telah anda copy.
  • Jika sudah klik "Simpan".

Sekarang anda akan menemukan perubahan yang terjadi pada cursor mouse yang ada Blog anda.

Sekian tutorial dari saya mengenai cara mudah mengganti kursor blog dengan animasi, Semoga bermanfaat.

cara Memasang Menu Bar Di Blog



jika anda berminat memasangnya di blog, artinya anda orang yang berfikir sistimatis dan menyukai keterangan. Selamat mencoba.

Langkah pemasangan

- pilih template
- lalu pilih edit HTML
- cari scrift berikut:

div class='main-outer'>

Bisa jadi beda dengan template yang lain...
Setelah dapat cupas scrift berikut diatas scrift yang dicari tadi...

<style>
/* -- Menu Horizontal + Sub Menu-- */
#cat-nav {background:#156994;margin:0 15px;padding:0;height:35px;}
#cat-nav a { color:#eee; text-decoration:none; text-shadow: #033148 0px 1px 0px;border-right:1px solid #156994;}
#cat-nav a:hover { color:#fff; }
#cat-nav li:hover { background:#000; }
#cat-nav a span { font-family:Verdana, Geneva, sans-serif; font-size:11px; font-style:normal; font-weight:400; color:#fff; text-shadow:none;}
#cat-nav .nav-description { display:block; }
#cat-nav a:hover span { color:#fff; }
#secnav, #secnav ul { position:relative; z-index:100; margin:0; padding:0; list-style:none; line-height:1; background:#0d5e88; }
#secnav a { font-family:Georgia, "Times New Roman", Times, serif; font-style:italic; font-weight:700; font-size:14px; display:block; z-index:100; padding:0 15px; line-height:35px; text-decoration:none;}
#secnav li { float:left; width: auto; height:35px;}
#secnav li ul  { position: absolute; left: -999em; width: 200px; top:35px}
#secnav li ul li  { height:30px; border-top:1px solid #fff; }
#secnav li ul li a  { font-family:Verdana, Geneva, sans-serif; width:180px; line-height:30px; padding:0 10px; font-size:11px; font-style:normal; font-weight:400; color:#eee; }
#secnav li ul ul  { margin: -30px 0 0 180px; }
#secnav li:hover ul ul, #secnav li:hover ul ul ul, #secnav li.sfhover ul ul, #secnav li.sfhover ul ul ul { left:-999em; }
#secnav li:hover ul, #secnav li li:hover ul, #secnav li li li:hover ul, #secnav li.sfhover ul, #secnav li li.sfhover ul, #secnav li li li.sfhover ul { left: auto; }
#secnav li:hover,#secnav li.hover  { position:static; }
#cat-nav #secnav {width:100%;margin:0 auto;}
</style>
<div id='cat-nav'>
<ul class='fl' id='secnav'>
<li><a href='#'>Beranda</a></li>
<li><a href='#'>Menu 1</a></li>
<li><a href='#'>Menu 2</a>
<ul id='sub-custom-nav'>
<li><a href='#'>Sub Menu2 a</a></li>
<li><a href='#'>Sub Menu2 b</a></li>
</ul>
</li>
<li><a href='#'>Menu3</a>
<ul id='sub-custom-nav'>
<li><a href='#'>Sub Menu3a</a></li>
<li><a href='#'>Sub Menu3b </a></li>
</ul>
</li>
<li><a href='#'>Menu4</a>
<ul id='sub-custom-nav'>
<li><a href='#'>Sub Menu4a</a></li>
<li><a href='#'>Sub Menu4b </a></li>
</ul>
</li>
<li><a href='#'>Menu5</a></li>
</ul>
</div>
Cara Mudah Membuat Blog

Mungkin anda sedang kebingungan bagaimana cara membuat blog, apakah karena tugas sekolah yang diharuskan mempunyai blog agar bisa mengikuti latihan dan mengerjakan tugas di blog masing - masing agar mendapatkan nilai, atau anda ingin membuat blog karena ada teman yang bisa mendapatkan penghasilan dari blog.
Blog pada dasarnya disebut sebagai Web Blog yang merupakan salah satu aplikasi web yang mana postingan atau artikalyang diposting di dalam blog sering sekali berurutan, yaitu dari tulisan terbaru hingga tulisan yang paling lama. Ok langsung saja ke TKP.....


  • Masuk ke blogger, sama halnya dengan daftar facebook, di blogger juga harus mempunyai  email Gmail terlebih dahulu, yang belum mempunyai email Gmail, harus membuat dahulu. Yang belum mempunyai email Gmail, silahkan klik disini.
  •  Masuk/login menggunakan username/nama pengguna serta password gmail anda ( akun email anda bisa juga untuk login ke blogger).
  • Isilah formulir data Anda yang terlampir seperti:
1. Nama tampilan : isi dengan nama yang akan ditampilkan pada profile blog anda.
2. Jenis Kelamin : pilih jenis kelamin Anda, misalnya: Pria.
3. Penerimaan Persyaratan : Ceklis sebagai tanda anda setuju dengan peraturan yang telah di tetapkan oleh pihak blogger. Sebaiknya baca terlebihdahulu persyaratan dan ketentuan yang diberikan pihak blogger agar Anda mengerti.
  • Klik tanda panah bertuliskan “Lanjutkan”. Kemudian klik "Blog Baru"
  •  Selanjutnya isi formulir data blog Anda pada form yang disediakan seperti:
1. Judul : Isi dengan judul blog yang Anda inginkan, misal : Panduan dan Tutorial Blogger
2. Alamat : isi dengan alamat blog yang di inginkan.
3. Template : pilih template (tampilan blog) yang Anda disukai
  •  Lanjutkan dengan klik tombol “Buat blog!”.
  •  Sampai tahap ini blog Anda sudah selesai dibuat, namun untuk menghindari anggapan spam oleh google sebaiknya anda mulai membuat artikel, minimal 1 postingan.

Demikian yang dapat saya sampaikan mengenai tutorial cara membuat blog, semoga bermanfaat. Pastikan Anda selalu setia mengunjungi tutorial-tutorial untuk mendapatkan tutorial blogger terbaru dan informasi lainnya.